Langkah-langkah Menyiapkan Putri Salju Perdana (No Oven) Yang Enak

AnekaResep Makanan Indonesia.

Putri Salju Perdana (No Oven).

Putri Salju Perdana (No Oven)

Kamu bisa memasak Putri Salju Perdana (No Oven) menggunakan 5 bumbu dalam 3 langkah. Begini cara menyiapkan nya.

Bumbu Putri Salju Perdana (No Oven)

  1. Siapkan 21 sdm Mentega (blue band) aq yg cook & cookies.
  2. Diperlukan 2 sdm gula halus.
  3. Siapkan 40 sdm tepung terigu.
  4. Kamu perlu 1 butir kuning telur.
  5. Kamu perlu Secukupnya gula halus utk taburan.

Langkah-langkah membuat Putri Salju Perdana (No Oven)

  1. Kocok mentega dengan gula halus hingga rata (berubah warna menjadi aga putih), sy kocok manual dengan sendok.
  2. Setelah itu tambahkan terigu dan kuning telur aduk lagi hingga rata (tanda nya sendok yg utk mengaduk terlihat bersih dan adonan tidak lengket) artinya sudah rata dan siap di cetak.
  3. Siap di cetak sesuai selera, sy bentuk bulan (pakai tutup botol) kemudian panggang diatas teflon tapi di tataki saringan seperti di gambar dengan aoi kecil kurang lebih 25 menit.

Ayam Geprek | Bakso Mercon | Coto Makassar | Kastengel | Kue Nastar | Lontong Sayur | Martabak Manis | Martabak Telur | Pie Susu | Putri Salju | Rendang Daging Sapi | Telur Gabus | Wedang Uwuh