Martabak Telur Mini.
Kamu bisa memasak Martabak Telur Mini menggunakan 7 bumbu dalam 4 langkah. Begini cara menyiapkan nya.
Bumbu Martabak Telur Mini
- Diperlukan kulit pangsit uk. 9x9.
- Kamu perlu telur ayam.
- Siapkan sosis daging.
- Diperlukan bawang prai.
- Kamu perlu merica.
- Kamu perlu kaldu bubuk (kalau suka asin boleh di tambah).
- Siapkan nya minyak untuk menggoreng.
Instruksi memasak Martabak Telur Mini
- Siapkan semua bahan isian martabak mini : dalam wadah pecahkan telur masukan merica bubuk, kaldu bubuk, bawang prai yg sudah di potong-potong dan sosis yg sdh di potong kecil-kecil kemudian aduk sampai semua bahan tercampur rata..
- Siapkan kulit pangsit ukuran kurleb 9x9, ambil 1 sendok makan isian martabak mini, letakan pada bagian tengah kulit pangsit, lipat seperti melipat amplop dan untuk perekatnya saya gunakan bahan isian martabak mini..
- Panaskan minyak, masukan martabak mini, goreng dengan api kecil dan jangan di tinggal - tinggal ya karena kulit nya cepat sekali gosong. Angkat bila sdh berwarna kuning keemasan..
- Tips : untuk hasil yg bagus saat di goreng siram-siramkan minyak kebagian atas martabak mini yg tdk terendam minyak..