Inilah Cara Memasak Castengel yang Bikin Nambah

AnekaResep Makanan Indonesia.

Castengel. Stengel Steel Concept GmbH UID-Nummer Umsatzsteuer (Ust.) Identifikations Nummern ID Suche Suchen, Abfragen, Prüfen, Finden inklusive Adresse und weiteren Informationen zu diesem Unternehmen anzeigen.

Castengel

Kamu bisa menyiapkan Castengel menggunakan 9 bumbu dalam 5 langkah. Begini cara memasak nya.

Bumbu Castengel

  1. Kamu perlu 200 gram keju (prochiz gold cheddar kotak 170gr).
  2. Siapkan 300 gram margarin (blueband).
  3. Diperlukan 2 biji kuning telur.
  4. Diperlukan 50 gram maizena.
  5. Kamu perlu 2 sdm susu bubuk (dancow).
  6. Kamu perlu 300 gram tepung terigu (segitiga biru bogasari).
  7. Diperlukan Bahan untuk Olesan dan Toping.
  8. Diperlukan 2 bungkus kraft cheddar mini sachet (parut).
  9. Siapkan 1 biji kuning telur.

Langkah-langkah membuat Castengel

  1. Pertama campurkan mentega dan kuning telur. Mixer kecepatan rendah. Sebelumnya panas kan oven dengan api sedang..
  2. Sudah tercampur semua kemudian masukkan keju dan Mixer lagi kecepatan rendah. Sampai semua bahan tercampur..
  3. Kemudian kalau sdh tercampur halus, masukkan sedikit demi sedikit tepung terigu, susu bubuk dan tepung maizena. Uleni menggunakan spatula hingga adonan padat bisa di bentuk..
  4. Jika sudah tinggal di cetak sesuai selera masing-masing. Olesi kuning telur di atasnya dan keju yg sudah di parut. Kemudian panggang Masukkan oven. (Untuk waktu tergantung oven & apinya ya).
  5. Selesai. Siap disajikan buat teman nyemil. Tinggal di kemas di toples sesuai selera..

Ayam Geprek | Bakso Mercon | Coto Makassar | Kastengel | Kue Nastar | Lontong Sayur | Martabak Manis | Martabak Telur | Pie Susu | Putri Salju | Rendang Daging Sapi | Telur Gabus | Wedang Uwuh